Hallo, Rasanya saya sudah meninggalkan rumah ini lama sekali. Sejak bukan Maret. Entah kenapa saya kehilangan selera menulis, bahkan hanya sekedar untuk curhat. Mungkin karena kebosanan pada hidup. Sekalinya menulis, tulisannya hanya berupa curahan pikiran dan hati seperti saat ini. Lagipula, jangan sampai ada yang tau pikiran dan hati saat itu. Lalu saya berhenti menulis.